
Prestasi Membanggakan: Tim Tari UPT SD Negeri Sumberjo Raih Juara Harapan III di FLS2N 2025
Alhamdulillah, kabar gembira kembali datang dari UPT SD Negeri Sumberjo.
Ananda Mikaila Zahrana Rakaputri, Chimy Niki Saqra Zahrifa, dan Gancang Kishna Damarbumi berhasil meraih Juara Harapan III dalam ajang Seleksi Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional (FLS2N) cabang Lomba Tari tingkat Kecamatan Sutojayan.
Kegiatan seleksi ini dilaksanakan pada hari...